PORTALEVENTS.ID-Anime Festival Asia kembali hadir di Indonesia! Anime Festival Asia Indonesia dijadwalkan berlangsung dari tanggal 3-5 Mei 2024 di Jakarta Convention Centre! Sebagai penyelenggara acara hiburan Jepang dan pemilik Anime Festival Asia – SOZO, bekerja sama dengan PK Entertainment, promotor terkemuka dan agensi kreatif Indonesia untuk penyelenggaraan terbaru Anime Festival Asia di Jakarta. Dengan luas…
PORTALEVENTS.ID-Pada tahun 2021, Sandiwara Sastra yang merupakan sebuah siniar (podcasi) program unggulan Direktorat Perfilman, Musik, dan Media, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), mendapat penghargaan dari Portcast Awards 2021 untuk kategori drama audio Tahun ini, Kemendikbudristek bekerja sama dengan Titimangsa dan KawanKawan Media, kembali menlis 10 episode drama audio sebagai Sandiwara Sastra Musim Kedua…
PORTALEVENTS.ID-Teater Abang None Jakarta bersama Bakti Budaya Djarum Foundation akan mempersembahkan pertunjukan seni bertajuk Janji Soekma: Langgam Gambang Kehidupan, yang juga merupakan kelanjutan kisah dari pertunjukan Soekma Djaja (2013). Pertunjukan yang menjadi produksi ke-14 dari Teater Abang None Jakarta ini, akan dipentaskan pada tanggal 6, 7 dan 8 Oktober 2023 pukul 14.00 dan 19.00 WIB…
PORTALEVENTS.ID- Galeri Indonesia Kaya menyuguhkan pertunjukan seni yang memikat hati, bertajuk“Suara Harmoni Kalimantan” yang menampilkan Oppie Andaresta, Soul of Borneo dan FDKJ. Selaras dengan namanya, pertunjukan yang diselenggarakan pada Sabtu (23/9/2023) ini, menyuguhkan pertunjukkan berupa seni musik dan seni tari yang kental dengan kebudayaan Kalimantan. “Sore ini, penikmat seni yang memenuhi Auditorium Galeri Indonesia Kaya…
PORTALEVENTS.ID- Komunitas Salihara kembali menyelenggarakan LIFEs (Literature and Ideas Festival) mengangkat tema Frankofon (sebutan untuk negara-negara penutur bahasa Prancis). Lewat jargon Mon Amour! Komunitas Salihara akan mengajak kita menggali dan merayakan khazanah kekayaan intelektual dari para pemikir dan penulis asal Prancis dan negara Frankofon. Beragam program menarik seperti diskusi, film, lokakarya, pertunjukan teater, musik, seminar,…