PORTALEVENTS.ID— Film action Indonesia terbesar tahun ini, “13 Bom di Jakarta” persembahan Visinema Pictures dari sutradara Angga Dwimas Sasongko dan produser Taufan Adryan akan siap meledak serentak di seluruh bioskop Indonesia mulai 28 Desember 2023. Menjelang perilisan film secara serentak, telah dilangsungkan press screening dan gala premiere di XXI Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan, pada Kamis…