PORTALEVENTS.ID- Pertunjukan konser Solo 1st Popcorn Soft K-Pop Festival yang semula akan menghadirikan band K-Pop VIVIZ dan BILLLIE asal Korea, hari ini (16/12) di Pamedan Mangkunegaran, Solo dipastikan ditunda. Pihak penyelenggara (Indako Group, BK Global, IPC, Deteksi Production, Karcis.id, Ideastar dan Ajangmas) meminta maaf yang sebesar-besarnya kepada para pecinta KPopers atas ditundanya Solo 1st Popcorn…
PORTALEVENTS.ID-Pertunjukan musik Solo 1st Popcorn K-Pop Soft Festival tahun 2023 sudah dipastikan digelar akhir pekan ini. Acara ini dilaksanakan sebagai perayaan persahabatan Korea-Indonesia yang ke-50 tahun. Terwujudnya Solo 1st Popcorn Soft K-Pop Festival 2023 ini, diinisiasi oleh Deteksi Production, IPC, serta Indako & Media Assemble dan Frontline Enterprise. Menghadirkan VIVIZ dan BILLIE yang akan bergabung…